Wagiyem Gembira Rumahnya Telah Direhab Satgas TMMD Reg 113 Kodim 0723 Klaten

    Wagiyem Gembira Rumahnya Telah Direhab Satgas TMMD Reg 113 Kodim 0723 Klaten
    Klaten - Wagiyem dulu rumahnya tidak layak huni, berkat Satgas TMMD Reg 113 Kodim 0722 Klaten kini rumahnya menjadi layak huni. (06/06/22)

    Klaten - Wagiyem dulu rumahnya tidak layak huni, berkat Satgas TMMD Reg 113 Kodim 0722 Klaten kini rumahnya menjadi layak huni. (06/06/22)

     

    Satgas TMMD Reg 113 di Desa Nanggulan memilki sasaran fisik berupa rehab RTLH sejumlah 10 unit.Menurut Kapten Inf Sujita Danramil 20 Cawas Kodim 0723 Klaten, Mbah Wagiyem adalah salah satu warga yang berhak mendapat bantuan rehab RTLH.

     

    Atap rumahnya yang sudah lapuk dan dan tembuk yang belum dilayak serta Mbah Wagiyem juga sudah jompo dan tua menjadi landasan utama untuk direhab.

     

    " saya sangat lega, semua sasaran rehab RTLH sudah selesai 100% , ini berkat kerja sama warga bersama Satgas TMMD, yang berusaha dengan keras untuk merampungkannya, " pungkas Danramil.

     

    Mbah Wagiyem juga sangat gembira, rumahnya kini sudah sangat layak dan bagus, telah direhab oleh TNI bersama warga.

     

    " Matur suwun sanget pak kades dan pak tentara  yang sudah merehab rumah saya, matur suwun jeh mugi mugi berkah, " ungkap Mbah Wagiyem.

     

    Seluruh rehab rumah tidak layak huni sejumlah 10 unit pada TMMD Reg 113 telah selesai 100 persen. (Red)

    Jateng Klaten TMMD
    Budiyanta

    Budiyanta

    Artikel Sebelumnya

    Pembersihan Sisa Material Dilakukan Agar...

    Artikel Berikutnya

    Dandim Klaten Resmi Tutup TMMD Reg 113

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Desa Tulung Klaten Gelar Upacara Penutupan Karya Bakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) Ke-XXVI
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Ikuti Kami